Lirik Lagu

NKB.74 HOSANA

Syair dan lagu: Hosanna; Zangbundel – Johan de Heer
Terjemahan: Tim Nyanyian GKI

Hosana, Hosana, Hosana!
Hosana pujilah terus, nyanyikanlah syukur,
kepada Yesus, Penebus, dendangkanlah mazmur!

Refrein
Hosana berkumandanglah, dengarkan suaranya!
Hai putra-putri, nyanyilah bersama malakNya!
Hai putra-putri, nyanyilah, suaramu angkatlah!
Hai putra-putri, nyanyilah bersama malakNya!

Hosana, Hosana, Hosana!
Hosana! Lihat Rajamu berjalan dengan gah
Khalayak ramai berseru: "Ikutlah menyembah!"

Hosana, Hosana, Hosana!
Hosana! Angkatlah terus pujian tak henti,
Naikkan lagu yang kudus, menyambut Al-Masih.
Berdasarkan Kitab:

1 Yoh 2:1, 2 Kor 1:20

Keterangan Lagu

Judul Asli : Hosanna
Terjemahan : Tim Nyanyian GKI
Lagu : Johannes de Heer
Syair : Zangbundel
Tema lagu : Pelayanan Firman
Sub Tema : Kesengsaraan Yesus Kristus
View Hits : 89
Midi Hits :

Video Lagu

-- Maaf, video belum tersedia --

© Kidung Online 2012 - 2024. All Rights Reserved.
Lovingly made in Indonesia | About us | Disclaimer | Contact

dibuat oleh PT Kuli Kode Indonesia
Questions? Let's Chat
Need Help? Chat with us
Click one of our representatives below
Administrator
Customer Support
I'm Online